
SYL Resmi Mundur, Reshuffle Kabinet Segera Dilakukan
“Ya konsekuensinya gitu (reshuffle kabinet),” kata Mensesneg Pratikno, menjawab pertanyaan wartawan di Istana Negara, Jakarta, Kamis petang (5/10). Saat disinggung apakah jatah kursi Menteri Nasdem itu bakal diisi PDIP, Pratikno tak menjawabnya. Ia hanya mengatakan, bakal melapor ke Presiden Jokowi terlebih dulu terkait surat pengunduran diri SYL dari jabatan Mentan. “Surat aja…