
Politik Bukan Sekadar Rebutan Kekuasaan, Tapi Satukan Tujuan untuk Cita-cita Bersama
Demikian ditegaskan Ketua DPD Partai Golkar Jawa Tengah, Panggah Susanto, dalam perbincangan dengan Kantor Berita RMOLJateng, Minggu (24/9). “Politik itu bukan perang, konflik. Saya melihatnya secara filosofis, yakni sebagai kesatuan untuk mencapai cita-cita bersama membangun bangsa,” kata Panggah Susanto. Sebagai manusia, lanjut Panggah, kita tak bisa hidup sendiri. Menjalin silaturahim itu sangat penting. Silaturahim…