
Ketersediaan Beras Jadi Bahasan Gloria Arroyo di Golkar Institute, Airlangga Pastikan Pemerintah Sudah Antisipasi
Seperti dituturkan Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto, dalam kuliah umumnya, Gloria sempat membahas krisis pangan yang pernah terjadi pada 2008 dan dikaitkan dengan kondisi global saat ini. Apalagi, Airlangga menyebut, saat ini India akan menahan ekspor berasnya ke sejumlah negara. “Ibu Presiden Gloria menyampaikan hal yang pernah terjadi pada 2008 yaitu krisis beras…